Bagaimana Cara Mengatasi Rumus Tidak Bisa Ditarik Kebawah / Disable Drag & Drop?

Hai sahabat excel, jika kalian pernah ngalamin ketika menuliskan rumus di Ms. Excel ternyata rumusnya tidak bisa ditarik kebawah atau kekanan. Nah ini adalah masalah yang serius karena jika rumusnya akan dicopykan banyak lalu bagaimana apakah dicopy satu persatu??

Tentunya masalah Drag & Drop formula (rumus) excel ini masalahnya ada pada setting excel atau lebih dikenal dengan Tool Option. dan untuk mengatasinya kalian harus mengaktifkan "Enable fill handle and cells drag-and-drop" lalu dimana harus mengaktifkannya?

Beberapa versi excel mungkin akan berbeda tetapi pada dasarnya sama untuk mengaktifkan fungsi tersebut kalian harus cari menu Excel Option. Untuk lebih jelasnya silakan lihat caranya berikut ini



0 Response to "Bagaimana Cara Mengatasi Rumus Tidak Bisa Ditarik Kebawah / Disable Drag & Drop?"

Posting Komentar

Tulisan ini Bermanfaat..? Silakan berkomentar sesuai topik artikelnya, tidak dianjurkan menggunakan kata-kata yang dapat menimbulkan hal negatif. Mohon maaf apabila tidak memiliki etika akan Admin HAPUS tanpa pemberitahuan kembali. Terimakasih... salam Exceler