Di cell A1 anda menuliskan "PT Setiawan Sejati" kemudian untuk merubah kata "Setiawan" menjadi "Setia Kawan" Anda hrus tuliskan rumus
=SUBSTITUTE(A1,"Setiawan","Setia Kawan")Rumus tersebut artinya merubah kata Setiawan yang ada di cell A1 menjadi Setia Kawan dan apabila ditekan enter hasilnya akan menjadi " PT Setiawa Kawan Sejati". Sebenarnya untuk merubah kata Anda juga bisa menggunakan Find and Replace dan ini juga tidak masalah karena hasilnya akan sama saja. Anda juga bisa lihat
Cara menghapus kata dan menggantinya dengan metode Find and ReplaceRumus Subsitute ini juga bisa Anda gunakan atau bisa digabungkan dengan rumus-rumus excel yang lainnya sehingga menjadi sebuah aplikasi excel yang sempurna
0 Response to "Contoh Rumus SUBSTITUTE untuk Mengganti Kata"
Posting Komentar
Tulisan ini Bermanfaat..? Silakan berkomentar sesuai topik artikelnya, tidak dianjurkan menggunakan kata-kata yang dapat menimbulkan hal negatif. Mohon maaf apabila tidak memiliki etika akan Admin HAPUS tanpa pemberitahuan kembali. Terimakasih... salam Exceler